Budidaya Ikan | Info Harga Ikan | Merawat Ikan Hias

Thursday, July 4, 2019

Cara Merawat Ikan Komet Agar Tetap Bertahan

 Cara merawat ikan komet yang baik akan membuat ikan komet bisa tumbuh menjadi ikan yang l Cara Merawat Ikan Komet Agar Tetap Bertahan

Cara merawat ikan komet yang baik akan membuat ikan komet bisa tumbuh menjadi ikan yang lebih sehat. Memelihara ikan hias memang tidak serta-merta mudah karena memang ikan hias perlu perhatian khusus untuk membuatnya tetap sehat. Ikan hias memiliki karakteristik khusus yang berbeda jika dibandingkan dengan jenis ikan konsumsi.

Ikan hias mengharuskan pemiliknya untuk melakukan cara tertentu agar bisa tumbuh dengan lebih sehat. Oleh karenanya, pemilik ikan hias diwajibkan untuk merawat ikan hias dengan cara yang khusus untuk mencapai tujuan tertentu dalam sebuah ikan hias.

Baca juga: Jenis Makanan Ikan Komet terbaik

Setidaknya karena keindahannya inilah pemilik ikan hias harus berusaha semaksimal mungkin untuk merawat dengan baik agar keindahan dari tubuh ikan hias tetap terjaga dengan baik.
Memiliki ikan hias dengan karakteristik tertentu dan juga dengan harga yang sangat mahal. Cara merawat ikan komet tentu saja harus dilakukan dengan benar supaya ikan komet dapat tumbuh dengan sehat. Berikut adalah caranya:

Tips Merawat Ikan Komet


 Cara merawat ikan komet yang baik akan membuat ikan komet bisa tumbuh menjadi ikan yang l Cara Merawat Ikan Komet Agar Tetap Bertahan

  1. Hal pertama yang harus diperhatikan untuk merawat ikan komet adalah kebersihan dari akuarium yang digunakan untuk memeliharanya. Apabila akuarium jarang dibersihkan maka kemungkinan besar ikan akan mudah terkena penyakit. Kolam yang kotor merupakan sumber penyakit yang berbahaya bagi ikan hias. Termasuk ikan komet. Sehingga jika ingin memelihara ikan komet dan memastikan sehat, maka air akuarium serta akuariumnya harus terus bersih. Apabila diperlukan gunakan filter khusus untuk akuarium untuk memastikan air akuarium bebas dari kotoran.
  2. Berikutnya Cara merawat ikan komet yang baik agar ikan tumbuh dengan sehat adalah dengan memperhatikan nutrisinya. Apabila anda ingin ikan komet yang anda pelihara di dalam akuarium tumbuh dengan sehat, maka upayakan untuk menjaga nutrisinya dengan baik. Caranya adalah dengan menjaga agar pemberian pakannya tidak terlambat. Pemberian pakan untuk ikan komet sangat tidak dianjurkan dilakukan secara berlebihan. Cukup hanya sekali sehari saja, ikan komet masih bisa bertahan dan hidup dengan normalnya seperti halnya ikan lainnya. Hindari pemberian pakan yang terlalu banyak yang membuat ikan menjadi tidak sehat
  3. Perhatikan pergerakannya. Apabila anda meyakini bahwa ikan komet yang anda pelihara sedang dalam keadaan sehat, maka anda akan mellihat pergerakan ikan yang sangat luwes dan gemulai. Ikan yang sehat memiliki pergerakan yang sangat aktif. Ekornya yang panjang akan menyambut anda dan juga akan berkibar seiring ikan bergerak kesana-kemari. Ikan yang sehat akan terus bergerak dengan aktif. Apabila ikan sedang dalam keadaan tidak sehat, maka yang harus anda perhatikan adalah pergerakannya tidak aktif. Apabila ikan dalam keadaan tidak sehat, maka langkah terbaik adalah segera memberikan obat yang tepat. Jika diperlukan ikan hias dibawa ke dokter khusus untuk pengobatan hewan untuk membuat ikan hias kembali sehat.
  4. Jika anda mengetahui Cara merawat ikan komet yang baik maka hal yang paling penting adalah dengan melakukan pemeriksaan secara rutin. Alasannya adalah ketika ikan mendapatkan pemeriksaan secara rutin, maka akan diketahui apakah ikan tersebut sedang tidak sehat atau sedang dalam keadaan sehat. Meskipun secara umum ikan komet merupakan jenis ikan yang relatif tahan terhadap penyakit yang berbahaya untuk kesehatan komet, akan tetapi prosesi pemeriksaan medis secara teratur dapat mengakibatkan ikan tidak mudah terinfeksi penyakit. Meskipun sudah termasuk kejadian yang jarang terjadi ikan komet terinfeksi penyakit tertentu, akan tetapi jika anda melewatkan pemeriksaan rutinnya, maka jangan berharap bahwa ikan akan terus dalam keadaan sehat seterusya.

Bagi pemilik ikan hias jenis komet biasanya memiliki kecintaan yang cukup dalam terhadap diri ikan komet. Sehingga apapun yang terjadi pada ikan komet tidak akan didiamkan begitu saja. Termasuk untuk penyakit berbahaya yang kemungkinan ada di tubuh ikan. Bagi pemilik ikan komet akan lebih baik jika ikan komet melakukan pemeriksaan secara rutin untuk memastikan kesehatan ikan. Sehingga pemeriksaan kesehatan secara rutin dimasukkan ke dalam daftar Cara merawat ikan komet yang benar. Sebab dengan periksaan hewan dalam durasi yang tidak panjang, tentunya akan membuat ikan komet bisa tumbuh dengan sehat. Termasuk jika anda ingin memastikan bahwa ikan tersebut bisa dipandang untuk menghilangkan stres.

Baca juga: Panduan Budidaya Ikan Komet untuk pemula

Memperhatikan kesehatan hewan peliharaan termasuk ke dalam salah satu aktivitas yang wajib dilakukan untuk membuat ikan terus cantik. Bahwa ikan yang dipelihara tidak akan kelaparan. Selain itu ikan juga selalu dalam keadaan sehat. Sebab ikan yang selalu terjaga kesehatannya memiliki nilai jual yang cukup tinggi. Sehingga bagi para kolektor ikan hias, jangan salahkan jika harga ikan komet yang anda pelihara memiliki harga yang jatuh karena tidak terawat dengan baik. Oleh karenanya, tidak mengherankan jika kesehatan ikan hias merupakan faktor penting yang harus diperhatikan ketika ingin memelihara ikan komet. Setidaknya karena memang ikan komet memiliki ciri khas yang membedakannya dengan ikan lainnya yang juga diperuntukkan sebagai ikan hias yang cantik serta indah.

Baca juga: Perbedaan Ikan Komet dan Ikan Koi

Previous
Next Post »

Post a Comment